Social Icons

Pages

Jumat, 26 Agustus 2016

4 Jenis Makanan Yang Harus Di Hindari Bagi Penderita Liver Bengkak

 4 Jenis Makanan Yang Harus Di Hindari Bagi Penderita Liver Bengkak



Pantangan Makanan Liver Bengkak - Selamat datang di halaman kesehatan kami , bagi anda yang saat ini sedang mengalami keluhan penyakit liver bengkak sangat penting untuk mengetahui informasi yang akan kami sampaikan ini , pada kesempatan kali ini halaman kesehatan kami akan memberikan informasi mengenai pantangan makanan dan minuman penyakit liver bengkak.Sangat penting bagi anda yang saat ini sedang mengalami keluhan penyakit liver untuk mengetahui beberapa makanan yang harus di hindari dan beberapa makanan yang bisa dikonsumsi , hal itu agar ketika anda sedang melakukan sebuah pengobatan tingkat kesembuhan dari penyakit liver dapat tercapai secara maksimal.

Berikut ini adalah beberapa makanan yang harus di hindari bagi penderita liver bengkak :
  • Hindari jenis buah-buahan seperti durian, nanas, nangka, anggur
  • Hindari daging sapi, daging kambing, atau daging ayam yang berlemak.
  • Hindari makanan seafood seperti udang, cumi-cumi, kepiting, kerang
  • Hindari makanan dan minuman yang mengandung alkohol dan bahan pengawet.
Apabila selama anda mengalami sakit liver bengkak dan bisa menghindari beberapa makanan diatas tingkat kesembuhan dapat tercapai dengan maksimal dan tentunya bisa di bantu dengan sebuah pengobatan.Adapun saran atau anjuran bagi penderita penyakit liver bengkak dalam pola makanan dan hidup sehat dan berikut ini adalah saran dan anjuran bagi penderita liver bengkak :
  • Konsumsi sayuran segar. Antara lain : Kubis, leunca, buncis, wortel, pare, brokoli, sambung nyawa, bit, dan bawang putih.
  • Konsumsi Jus Buah. Antara lain : Belimbing manis, apel malang, jeruk, pepaya, jambu biji, tomat.
  • Jangan mengkonsumsi makanan yang di panggang, makanan yang digoreng berulang kali, nasi kemarin.
  • Hindari asap rokok.
  • Apabila menegkonsumsi sayuran yang dimasak sendiri, bisa ditambahkan bumbu dari tanaman herbal seperti pegagan, sambung nyawa, mahkota dewa, daun salam.
  • Perbanyak minum air putih
  • Hindari stres dan tingkatkan keyakinan untuk sembuh.

INFORMASI PENGOBATAN :  Apabila saat ini anda sedang mengalami keluhan liver bengkak dan sedang mencari pengobatan secara alami , disini kami akan merekomendasikan sebuah ramuan obat tradisional yang terbuat secara alami dari hasil kekayaan alam yang memiliki khasiat dan kandungan yang sangat baik untuk kesehatan tubuh manusia serta memiliki kemampuan di dalam mengobati liver bengkak.Untuk informasi lebih lengkapnya silahkan KLIK DISINI => Obat Tradisional Liver Bengkak



0 komentar:

Posting Komentar

 

Sample text

Sample Text

Sample Text

 
Blogger Templates